Imaginary Friend

Blog berisi review makeup & skin care dan juga pengalaman traveling ke Jepang, Singapore, dll.

I bought a pair of  Naomi Eyelashes No. 51 long time ago. Finally, I got the right time to use it. I'll let you know my opinion about it in this post.

Aku beli bulu mata Naomi no.51 udah lama banget. Akhirnya, bisa nemuin waktu yang pas untuk pakai ini. Nah, kali ini isi postingannya tentang pendapatku mengenai Naomi Eyelashes.



♛ Packaging :  (8/10)
As you can see the packaging looks so cute. The pink soft color with polka dot accent are perfect combination to attract girls. Anyway, this is the old packaging. Now they have different packaging, but still looks cute I guess.

Kamu bisa lihat sendiri kemasannya yang lucu banget. Warna pink dengan aksen polkadot benar-benar bisa menarik perhatian para perempuan. Kemasan ini kemasan yang lama. Sekarang kemasannya beda tapi menurutku lucu juga kok.


♛ Design :  (8/10)
I love the design, I think it's unique. It gives your lashes look ticker and of course longer. It also makes my eyes look bigger somehow. But, I have to cut a lil' bit to fit my eyes properly.

Aku suka desainnya, menurutku unik. Kesannya bulu mata jadi lebih tebal dan panjang. Selain itu juga bisa membuat mata jadi lebih besar. Tapi, aku harus sedikit memotong ujung bulu matanya karena agak kepanjangan di mataku.
 
♛ Overall :  (8/10)
I recommend this falsies for you who like dramatic eye makeup. It's cheap and the quality is good. But, it doesn't come out with any glue. 

Aku rekomendasikan bulu mata ini untuk kamu yang suka makeup mata yang dramatik. Selain harganya yang murah, kualitasnya juga bagus lho. Hanya sayangnya gak ada lem bulu matanya.



Anyway, I wear this falsies to recreate Park Bom's look. I think she also wearing same lashes design. What do you think?

Aku coba makeup ala Park Bom pakai bulu mata ini. Menurutku Park Bom juga pakai bulu mata yang desainnya sama. Gimana menurutmu?

Disclaimer

I personally tested every product and give my very honest opinion based on my personal experienced. I put additional disclaimer in each sponsored post.

Bottom Ad [Post Page]

| Designed by Colorlib